Cara Membuat dan Resep Makanan, Minuman

Resep Membuat Nasi Goreng Jawa Spesial

Resep Cara Membuat Nasi Goreng Jawa Spesial Praktis - Kalian pasti sudah tak asing donk dengan yang namanya nasi goreng, hampir semua lapisan masayarakat suka dengan nasgor, nah nasi goreng ada bermacam - macam rasa dan dapat dibuat sekreatif kalian dengan campuran seperti daging, ayam, telur dan lain sebagainya.


Nah kalau nasi goreng jawa kalian sudah pernah nyobain belum? harusnya sudah donk, tapi jika belum kalian dapat membuatnya sendiri, caranya simple dan mudah kog gaes, hampir sama dengan kebanyakan membuat nasgor pada umunya namun hanya dari segi bahan campuran saja, oke langsung saja sebelum memasak alangkah baiknya untuk menyiapkan beberapa bahan dibawah ini.

Bahann - Bahan Nasi Goreng Jawa Spesial :
  • 500 gram nasi
  • 200 gram daging sapi (rebus)
  • 100 gram udang
  • 2 sdm kecap manis
Bumbu halus :
  • 4 buah cabai merah (tanpa biji)
  • 6 buah bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 1 sdt terasi
  • 1 sdt ketumbar
  • 1 sdt garam
  • ½ sdt gula pasir
Bahan Pelengkap :
  • Telur ayam (goreng sesuai selera)
  • Mentimun
  • Tomat
  • Kerupuk udang
  • Bawang goreng 

Cara Membuat Nasi Goreng Jawa :
  1. Pertama - tama tumis bumbu halus sampai harum gaes.
  2. Kemudian tuangkan sedikit air dan kecap manis secukupnya, aduk sampai rata, lalu masukan udang dan daging aduk - aduk sampai agak matang.
  3. Tereakhir masukan nasi aduk - aduk sampai rata, kalau dah matang angkat, masukan bahan pelngkap...dan siap disajikan!!!

Nah mudah bukan gaes, masak memang terkadang membuat kita malas apalagi jikalau belum tau bagaimana cara memasaknya, namun asal kita mau belajar dengan benar apapun bisa dilakukan bukan untuk para wanita saja namun juga bisa untuk para laki - laki yang hobi didapur. 

Resep Membuat Nasi Goreng Jawa Spesial Rating: 4.5 Diposkan Oleh: andri

0 komentar:

Posting Komentar